Hendra Setiawan

Fenomena Semesta dan Tanggal Paskah yang Selalu Berubah

3 April 2018
Kalender gerejawi menandai beberapa peristiwa penting  sehubungan dengan Paskah tahun ini. Peristiwa-peristiwa tersebut adalah Rabu Abu (14/2), Minggu Palmarum (25/3), Kamis Putih (29/3), Jumat Agung (30/3), Sabtu Sunyi (31/3) dan Minggu Paskah (1/4).  Banyak jemaat GKJW yang mengadakan kebaktian khusus untuk memperingati
...

Spesial Kemerdekaan di GKJW Jemaat Surabaya

29 August 2016
Tahun 2016, barangkali menjadi momentum bersejarah. Pada peringatan 17 Agustus tahun ini, untuk kali pertama, YBPK Unit Surabaya (SD, SMP, SMA) bersama anggota majelis jemaat, karyawan gereja, dan warga Jemaat GKJW Surabaya mengadakan upacara bersama. Seperti disampaikan secara lisan oleh Drs. Dwi
...