Terbaru

Keluarga Kristen yang Berbagi Berkat

13 July 2017
“Mulailah dari diri sendiri..” Kalimat ini disampaikan Pdt. Rena Sesaria Yudhita dalam ibadah pembuka rangkaian kegiatan Pertemuan Raya Wanita (PRW) V GKJW sebagai sebuah ajakan bagi para peserta untuk sama-sama sadar akan pengutusan Tuhan. Peserta dipanggil sebagai bagian dari GKJW, dengan
...

Balewiyatalk – Edisi Perdana

13 June 2017
Episode Perdana ini menghadirkan Tokoh Pelaksana Tugas ( Plt) Direktur Balewiyata , Bapak Pendeta Suko Tiyarno, yang bercerita banyak hal tentang Lingkungan dan kegiatan – kegiatan di Balewiyata, Pesan untuk para muda Gereja, Sejarah singkat Balewiyata dan masih banyak lagi. Simak selengkapnya
...

Apa Kabar CPPA GKJW 2016?

4 April 2017
Sejak dinyatakan berakhir pada tanggal 21 Desember tahun lalu, 12 orang peserta Crash Proggram Pendeta Angkatan (CPPA) 2016 menjalani masa orientasi di Jemaat-jemaat GKJW. Masa orientasi ini semacam vikariat namun dengan penataan khusus. Hal tersebut sesuai dengan Pranata tentang Jabatan-Jabatan Khusus Pasal
...

Studi Kristen – Islam Tentang Budaya dan Agama

23 October 2016
Institut Pendidikan Theologia Bale Wiyata Greja Kristen Jawi Wetan  bekerja sama dengan United Evangelical Mission (Persekutuan Misi Protestan – UEM),  Begegnungs- und Fortbildungszentrum muslimischer Frauen e.V (Sentra Pertemuan dan Pelatihan untuk Perempuan-Perempuan Muslim- BFmF Köln)  dan  Evangelische Akademie Villigst (Akademi  Protestan
...

Bantuan Untuk Bencana Banjir Pujiharjo

22 September 2016
Sehubungan dengan bencana banjir di Pujiharjo pada Rabu malam (14 September 2016),  maka Majelis Agung GKJW menghimpun dan menyalurkan bantuan dalam bentuk dana  melalui Pokja Tanggul Bencana GKJW. Bantuan tersebut akan dikirimkan melalui Posko Tanggul Bencana di Jemaat Pujiharjo. Bagi jemaat-jemaat yang
...