Bacaan Alkitab : Yeremia 37:1-10
Nats: Zedekia bin Yosia menjadi raja menggantikan Konya bin Yoyakhim; Nebukadnezar, raja Babel, telah mengangkat dia menjadi raja atas negeri Yehuda (Yeremia 3:1)
Aktivitas: Bacalah bacaan kita hari ini. Ada banyak nama disebut. Ayo….isi teka-teki di bawah ini ya :
Mendatar
- Pengganti Konya
- Raja Babel
- Yang memebri perintanabi Yeremia
Menurun
- Raja sebelum Zekedia
- Nama imam bangsa Yehuda
- Nabi jaman raja Zedekia
- Nama utusan raja Zedekia
Doa : “Tuhan Yesus, pimpinlah aku untuk selalu setia kepada-Mu, Amin”