Dengan Musik Aku Bersaksi & Berbagi Kasih Sasi KESPEL edisi III

5 June 2021

Edisi ketiga SASI KESPEL menghadirkan kesaksian Saudari Natsya warga GKJW Jemaat Purwosari, Banyuwangi yang menggunakan talenta bermusiknya sebagai sarana bersaksi.

SASI KESPEL (Sabtu Bersaksi dalam rangka Bulan Kesaksian dan Pelayanan 2021).

Renungan Harian

Renungan Harian Anak