Generasi Pasca Agama Webinar IPTh. Balewiyata

30 May 2022

Salah satu tantangan yang dihadapi sebagai gereja adalah kesenjangan generasi. Generasi Z dan generasi Alfa berhadapan dengan situasi pasca agama. Agama dan institusinya menjadi tidak terlalu bermakna bagi perjalanan kehidupan. Generasi tersebut lebih menghidupi filsafat (khususnya Stoikisme) dan postmodernisme yang memiliki kecenderungan mempertanyakan otoritas.

IPTh Balewiyata mengadakan Webinar GENERASI PASCA AGAMA, sebagai upaya awal menilik tantangan tersebut, yang harapannya akan melahirkan diskusi-diskusi berikutnya dalam proyek Gereja Masa Depan.

Pemateri: Prof. DR. Hari Wahyono, M. Pd.
Moderator: Pdt. Chrysta B. P. Andrea, M. Th.
Keynote: Pdt. Gideon H. Buono, M. Fil.

Webinar diadakan pada tanggal 30 Mei 2022.

Renungan Harian

Renungan Harian Anak