Teman Dekat Pancaran Air Hidup Junior 28 November 2023

28 November 2023

Bacaan: Efesus 5 : 6 – 13
Nats: “Janganlah kamu disesatkan orang dengan kata-kata yang hampa, karena hal-hal yang demikian mendatangkan murka Allah atas orang-orang durhaka. Sebab itu janganlah kamu berkawan dengan mereka.” (Efesus 5 : 6-7)

Hati-hati dalam memilih teman dekat, ya, teman-teman. Temukan ciri-ciri teman yang bisa dijadikan teman dekat, tuliskan di selembar kertas dengan pensil warna biru. Dan temukan ciri-ciri teman yang harus dijauhi, tuliskan dengan pensil warna merah!

Doaku: Ya Bapa, mampukanlah aku memilih teman dekat yang bisa membuat aku semakin mengenal Engkau. Amin.

Renungan Harian

Renungan Harian Anak